Jumat, 10 Oktober 2014

IBM Bluemix

Nama : Muchamad Alfi Nurrachman
NIM : 1201719
IBM Bluemix
IBM Bluemix merupakan layanan Cloud - Platform as a Service, yang berfungsi sama seperti Google App Engine (Google), Microsoft Azure (Microsoft), Heroku (Salesforce), dan Amazon Web Service (Amazon). Bluemix dapat menjalankan berbagai aplikasi seperti website, mobile, big data, dan smart devices. Bluemix telah ada sejak Februari lalu, dan pada bulan April tahun ini ada update yang masif. IBM menambahkan banyak services (lebih dari 30 service). Engine dari Bluemix sendiri berbasiskan Cloud Foundry, yaitu open source project untuk membangun layanan Cloud PaaS.
Bluemix telah dipoles sedemikian rupa dan diintegrasikan dengan software milik IBM, sehingga menghasilkan service API yang begitu beragam. Bahkan beberapa service-nya termasuk dalam kategori Enterprise.
Selain runtime, Bluemix juga menyediakan template code, atau biasa disebut dengan Boilerplate. Hal ini tentunya dapat  mempercepat proses development atau sekedar hanya ingin mengulik. Ada Java Cloudant Web Starter, Mobile Cloud, Internet of Things Starter, Node Js Web Starter, Java Web Starter, dan Node-RED Starter. Boilerplate tersebut telah menyediakan contoh kode integrasi dengan layanan yang ada di Bluemix.
Cloud computing sendiri dibagi atas 3 bagian besar menurut layanan yang diberikannya.
1.  IaAS yaitu Infrastructure as A Service, dimana penyedia layanan menyediakan infrastruktur yang kita perlukan untuk membangun sebuah sistem, seperti server, jaringan, dll.
2. PaAS, yaitu Platform as A Service. Selain menyediakan infrastruktur, PaAS menyediakan juga sistem operasi untuk mendukung pembuatan sistem yang diinginkan.
3.  SaAS yaitu Software as A Service, yaitu layanan yang menyediakan infrastruktur, platform, dan perangkat lunak yang bisa langsung digunakan sesuai kebutuhan.
Keunggulan Bluemix
• Bluemix sudahCloud Foundry untuk era cloud untuk membangun aplikasi dengan cepat dan bertahap terdiri dari layanan.
• Layanan pre-built membuat aplikasi perakitan sangat mudah.
• Bluemix DevOps menyediakan:
o Fasilitas untuk menyimpan dan mengelola kode dengan cara repositori Git
o Built-in web lingkungan pengembangan terintegrasi (IDE)
o Mudah integrasi dengan alat pengembangan populer seperti Eclipse dan Visual Studio
o perencanaan Agile, pelacakan dan kerjasama tim
o Layanan untuk penyebaran aplikasi otomatis

• Bluemix DevOps memungkinkan pengembang untuk mengubah ide untuk aplikasi lebih cepat.
• Ini menyembunyikan kompleksitas yang terkait dengan hosting dan mengelola aplikasi berbasis cloud sehingga pengembang bisa fokus pada pengembangan.

• Bluemix otomatis dapat skala aplikasi dikerahkan atas atau bawah berdasarkan penggunaan aplikasi.

Tidak ada komentar: